Yakobus: An Indonesian Love God Greatly Study Journal [Indonesian]

$5.00

YAKOBUS Kitab Yakobus yang seringkali dibandingkan dengan bacaan hikmat dalam kitab Amsal, cukup pendek namun dipenuhi dengan pengajaran kuat tentang hidup yang saleh. Lewat buku pendalaman Cinta Tuhan Sesungguhnya selama empat minggu ini, lihatlah lebih dalam hikmat Tuhan tentang penderitaan, kekuataan doa, pentingnya menjaga lidah, dan bahaya kekayaan. Yakobus menantang kita untuk tidak hanya berbicara, namun melakukan; menghidupi iman kita dalam pengejaran sejati akan kekudusan. Namun karena tidak ada dari kita yang sempurna, cara yang tepat membaca kitab Yakobus adalah melalui kacamata Injil. Saat Anda mempelajari buku ini, carilah kesempatan untuk diperhadapkan dengan kelemahan Anda, dan bertobat, dihibur oleh anugerah kasih Kristus yang besar, dan termotivasi untuk hidup saleh dalam kekuatan-Nya dan untuk kemuliaan-Nya. Untuk mendapatkan dorongan semangat, kunjungi kami online dan dapatkan pengetahuan, komunitas, dan materi untuk membantu waktu Anda dalam Firman Tuhan! LOVEGODGREATLY.COM

Description

YAKOBUS Kitab Yakobus yang seringkali dibandingkan dengan bacaan hikmat dalam kitab Amsal, cukup pendek namun dipenuhi dengan pengajaran kuat tentang hidup yang saleh. Lewat buku pendalaman Cinta Tuhan Sesungguhnya selama empat minggu ini, lihatlah lebih dalam hikmat Tuhan tentang penderitaan, kekuataan doa, pentingnya menjaga lidah, dan bahaya kekayaan. Yakobus menantang kita untuk tidak hanya berbicara, namun melakukan; menghidupi iman kita dalam pengejaran sejati akan kekudusan. Namun karena tidak ada dari kita yang sempurna, cara yang tepat membaca kitab Yakobus adalah melalui kacamata Injil. Saat Anda mempelajari buku ini, carilah kesempatan untuk diperhadapkan dengan kelemahan Anda, dan bertobat, dihibur oleh anugerah kasih Kristus yang besar, dan termotivasi untuk hidup saleh dalam kekuatan-Nya dan untuk kemuliaan-Nya. Untuk mendapatkan dorongan semangat, kunjungi kami online dan dapatkan pengetahuan, komunitas, dan materi untuk membantu waktu Anda dalam Firman Tuhan! LOVEGODGREATLY.COM

You may also like…

Grab a journal, build a community,
change women's lives.

Thanks! Make sure you like our Facebook / Instagram / Pinterest pages - and let us know if you'd like to get involved with sharing God's Word with women globally!

Pin It on Pinterest